Mari Berkenalan dengan Bee GENIUS

TENTANG Bee GENIUS

Bee GENIUS merupakan tempat terapi dan pusat pelayanan tumbuh kembang anak yang didirikan di daerah Gading Serpong, Tangerang, Banten. Tujuan kami adalah ingin membantu masyarakat yang membutuhkan layanan tumbuh kembang, layanan keterapian dan layanan konsultasi psikologi.

Bee GENIUS didukung oleh tenaga terapis profesional yang memiliki kompetensi sesuai bidang keterapiannya, berpengalaman serta bersertifikat. Kemudian proses screening dan asesmen dilakukan secara teliti oleh Psikolog yang berkolaborasi dengan tim Terapis, sehingga menghasilkan diagnosa yang tepat dan rancangan terapi yang paling sesuai yang dibutuhkan klien.

Bee GENIUS di lengkapi dengan beragam ruangan terapi 1 on 1, ruang Sensori Integrasi yang dilengkapi fasilitas playground yang cukup luas, kami sediakan ruang tunggu yang nyaman & ber-AC, free wifi, area parkir yang luas untuk mobil/motor dan untuk alasan keamanan, setiap ruangan dilengkapi dengan CCTV.

Kami percaya bahwa setiap anak memiliki keunikan masing-masing dan memiliki potensi yang perlu ditemukan dan dikembangkan. Oleh karenanya, Bee GENIUS berkomitmen untuk selalu mendukung klien dengan mengedukasi orang tua/keluarga dan melayani dengan sepenuh hati.

Visi & Misi Bee GENIUS

Visi Bee GENIUS

Menjadikan Bee GENIUS sebagai tempat terapi dan pusat tumbuh kembang anak yang terbaik, terpercaya dan terus berkembang di seluruh Indonesia, agar semakin mudah dijangkau oleh pelanggan

Misi Bee GENIUS

  • Pelayanan Holistik: Melayani dengan pendekatan holistik dalam menangani tumbuh kembang anak, yang mencakup aspek fisik, kognitif, emosional dan sosial mereka

  • Memberdayakan orang tua atau pengasuh: Memberikan dukungan dan sumber daya kepada orang tua atau pengasuh untuk mendukung perkembangan anak mereka di rumah dalam kehidupan sehari-hari

  • Memanfaatkan teknologi dan inovasi : Mengintegrasi pengetahuan, teknologi dan inovasi dalam setiap layanan untuk memperbaiki diagnosis, intervensi dan pemantauan perkembangan anak secara efektif dan efisien

  • Menyediakan lingkungan yang mendukung : Menciptakan lingkungan yang aman, mendukung dan menyenangkan bagi anak-anak untuk belajar dan berkembang

  • Berkolaborasi dengan ahli multi disiplin : Bermitra dengan para ahli dalam berbagai disiplin, ilmu, termasuk psikologi, terapi wicara, terapi fisik, terapi okupasi dan pendidikan khusus untuk memberikan perawatan yang terbaik bagi anak-anak kami

  • Mendorong inklusi dan keberagaman : Menyediakan layanan yang ramah inklusi dan menghormati keberagaman budaya, bahasa dan kebutuhan khusus anak-anak

  • Menjadi pusat penelitian dan edukasi : Melakukan penelitian berkualitas untuk terus meningkatkan pemahaman kita tentang perkembangan anak, serta menjadi pusat edukasi bagi orang tua, tenaga pendidik dan profesional kesehatan

Pelayanan Holistik: Melayani dengan pendekatan holistik dalam menangani tumbuh kembang anak, yang mencakup aspek fisik, kognitif, emosional dan sosial mereka

Memberdayakan orang tua atau pengasuh: Memberikan dukungan dan sumber daya kepada orang tua atau pengasuh untuk mendukung perkembangan anak mereka di rumah dalam kehidupan sehari-hari

Memanfaatkan teknologi dan inovasi: Mengintegrasi pengetahuan, teknologi dan inovasi dalam setiap layanan untuk memperbaiki diagnosis, intervensi dan pemantauan perkembangan anak secara efektif dan efisien

Menyediakan lingkungan yang mendukung: Menciptakan lingkungan yang aman, mendukung dan menyenangkan bagi anak-anak untuk belajar dan berkembang

Berkolaborasi dengan ahli multi disiplin: Bermitra dengan para ahli dalam berbagai disiplin, ilmu, termasuk psikologi, terapi wicara, terapi fisik, terapi okupasi dan pendidikan khusus untuk memberikan perawatan yang terbaik bagi anak-anak kami

Mendorong inklusi dan keberagaman: Menyediakan layanan yang ramah inklusi dan menghormati keberagaman budaya, bahasa dan kebutuhan khusus anak-anak

Menjadi pusat penelitian dan edukasi: Melakukan penelitian berkualitas untuk terus meningkatkan pemahaman kita tentang perkembangan anak, serta menjadi pusat edukasi bagi orang tua, tenaga pendidik dan profesional kesehatan

Scroll to Top